Uncategorized

Beranda » Uncategorized » Halaman 7

Yamaha MX King 150 Punya Tiga Warna Baru, Intip Detailnya

Guna menjawab kebutuhan gaya hidup konsumen, PT Yamaha Indonesia Motor Mfg meluncurkan warna baru untuk motor bebek Yamaha MX King 150. Ada tiga opsi kelir anyar, Cybercity, Silver, dan Red. Per Desember 2024 bebek sport Yamaha dibanderol Rp26,780 juta OTR Jakarta. KEY TAKEAWAYS Yamaha kembali mengadakan Program Miliarder 2025 Setiap pembeli sepeda motor Yamaha untuk […]

Yamaha MX King 150 Punya Tiga Warna Baru, Intip Detailnya Read More »

Cara Federal Oil Apresiasi Konsumen Setia, Kasih XMax dan PCX

Federal Oil yang merupakan lini merek dari PT ExxonMobil Lubricants Indonesia (PT EMLI) kembali melakukan pengundian periode ke-9 pada Minggu (8/12) lalu. Pengundian ini merupakan aktivitas rutin yang dilakukan 2 kali setiap bulan untuk menentukan konsumen produk Federal Matic yang beruntung membawa pulang motor dan hadiah menarik lainnya. KEY TAKEAWAYS Apa saja hadiah dari program

Cara Federal Oil Apresiasi Konsumen Setia, Kasih XMax dan PCX Read More »

Diler Anak Elang Harley-Davidson Pindah Markas ke Jakarta Selatan, Tawarkan Promo Khusus

Anak Elang Harley-Davidson (AE-HD) mengumumkan peresmian lokasi diler terbarunya jelang tutup 2024. Jika sebelumnya bermarkas di Kelapa Gading, Jakarta Utara, kini mereka pindah ke lokasi yang lebih strategis di Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.  KEY TAKEAWAYS Di mana lokasi sebelumnya Diler Anak Elang Harley-Davidson? Terbaru hadir di Kebayoran Lama Jakarta Selatan, pindahan dari Kelapa Gading, Jakarta

Diler Anak Elang Harley-Davidson Pindah Markas ke Jakarta Selatan, Tawarkan Promo Khusus Read More »

Hyundai Memperkenalkan Kona Electric N-Line

Sempat menjadi bahasan di berbagai kalangan dalam beberapa minggu terakhir, PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) akhirnya membuka selubung produk terbarunya. Hyundai memperkenalkan Kona Electric N-Line sebagai produk perdana yang mendapatkan sentuhan “N-Line” Hyundai di Tanah Air, Kamis (12/12). Fransiscus Soerjopranoto, COO PT HMID mengungkapkan produk ini hadir dengan sentuhan “N”, divisi sport Hyundai yang memiliki

Hyundai Memperkenalkan Kona Electric N-Line Read More »

VinFast Lewat V-Green dan Prime Group Garap Ekosistem EV Indonesia

Ekosistem kendaraan listrik di Indonesia baru saja mendapatkan angin segar. V-Green, bagian dari VinFast, dan Prime Group baru saja mengumumkan penandatanganan MoU untuk melakukan pengembangan jaringan stasiun pengisian daya kendaraan listrik di Tanah Air. KEY TAKEAWAYS Kerja sama VinFast V-Green dan Prime Group Untuk mengembangkan ekosistem EV khususnya stasiun pengisian baterai Prime Group sendiri merupakan

VinFast Lewat V-Green dan Prime Group Garap Ekosistem EV Indonesia Read More »

Honda Jual 8.765 Unit pada November 2024 dan Tawarkan Promo Akhir Tahun

Dalam laporan bulanan yang dikirim ke redaksi. Honda Prospect Motor (HPM) mencatatkan performa penjualan positif pada penghujung 2024. Sepanjang November kemarin, mereka berhasil membukukan penjualan retail sebanyak 8.765 unit. Angkanya naik lumayan 9 persen dibandingkan bulan sebelumnya. Guna menjaga momentum ini, perusahaan turut menawarkan program penjualan menarik. Sehingga memberi kemudahan bagi konsumen dalam memiliki kendaraan

Honda Jual 8.765 Unit pada November 2024 dan Tawarkan Promo Akhir Tahun Read More »

Dilengkapi Banyak Fitur Baru, Mitsubishi All New Triton kian Tangguh dan Nyaman

Berbicara mobil tangguh di segala medan, selalu terbesit Mitsubishi Triton. Sebuah kendaraan pikap yang dirancang untuk memenuhi 3 pilar: Durability, Off-road Capability dan Reliability. Reputasi selama lebih dari 20 tahun cukup menggambarkan kelegendarisannya. Ia sangat diterima terutama di industri pertambangan, perkebunan atau bahkan kalangan penghobi off-road. Tak ayal populasinya lebih dari 147.000 unit sejak terlahir

Dilengkapi Banyak Fitur Baru, Mitsubishi All New Triton kian Tangguh dan Nyaman Read More »

Bocoran Tampilan BYD Dolphin Facelift Terungkap di Cina

Kementerian Industri dan Teknologi Informasi Cina mengungkapkan BYD Dolphin terbaru minggu lalu (09/12) melalui situs web resminya. Hatchback listrik andalan BYD menerima penyegaran ringan pada desain eksteriornya dan opsi motor elektrik baru. KEY TAKEAWAYS Berapa harga BYD Dolphin? Di Indonesia ditawarkan mulai dari Rp365 juta on the road Jakarta Dibandingkan dengan model sebelumnya, bagian bawah

Bocoran Tampilan BYD Dolphin Facelift Terungkap di Cina Read More »

Ragam Program Akhir Tahun dari Wuling, Ada Produk ICE dan EV

Wuling Motors (Wuling) menawarkan kemudahan untuk calon konsumen sepanjang Desember 2024. Wuling menggelar program “Wuling Year End Sale” (YES) yang menawarkan beragam kemudahan untuk calon konsumen memiliki model Wuling impiannya. KEY TAKEAWAYS Wuling Year End Sale (YES) Berlaku secara nasional untuk produk ICE, hybrid dan EV “Sebagai bentuk komitmen kami dalam memberikan kemudahan bagi konsumen,

Ragam Program Akhir Tahun dari Wuling, Ada Produk ICE dan EV Read More »

Diler Chery BSP Sunter Lengkap dengan Fasilitas Servis Mobil Listrik

Jaringan diler menjadi komponen krusial bagi produsen otomotif. Sebagai merek yang relatif baru di Indonesia, PT Chery Sales Indonesia (CSI) terus memperluas jaringannya. Yang terbaru, mereka membuka cabang di Sunter, Jakarta Utara, dengan peresmian pada 10 Desember 2024. KEY TAKEAWAYS Apa saja layanan yang ditawarkan diler Chery BSP Sunter? Diler lengkap 3S yang melayani penjualan,

Diler Chery BSP Sunter Lengkap dengan Fasilitas Servis Mobil Listrik Read More »

Scroll to Top